Kamis, 02 Desember 2010

Cara menyaring komentar pada postingan di blog


sedikit ingin berbagi ilmu nihh... artikel ini bertujuan untuk menyaring semua komentar yang dikirimkan pembaca kepada setiap artikel-artikel yang anda buat...... manfaatnya ya.... kalian bisa menghapus komentar yang menjelek-jelekknya artikel anda, sebelum tampil di postingan anda. tapi ingat setiap artikel anda haruslah original (buatan sendiri) agar tidak dijelek-jelekkan oleh pembaca.
langsung saja :


1. login ke blog anda
2. masuk ke pengaturan




3. pilih komentar




4. pilih selalu pada moderasi komentar





5. setelah itu simpan





setelah tersimpan maka moderasi komentar akan muncul pada saat anda login ke blog anda, hasilnya seperti ini :
1. gambar saat ingin mengirimkan komentar









2. gambar saat anda login ke blog anda





3. gambar saat anda akan memilih komentar mana yang akan anda postkan dan komentar mana yang anda akan hapus








demikian trik dan tips dari saya kiranya bisa membantu sedikit dalam mengatasi komentar-komentar yang kurang baik.

0 komentar:

Posting Komentar